6 Sebab Kekurangan Oksigen Pada Tubuh – Pastinya kalian pernah mengalami kekurangan oksigen? Hati hati dimana kondisi tersebut merupakan tanda kalian terkena hipoksia mengingat seluruh oksigen dalam tubuh ini memerluka oksigen untuk menjalankan tugasnya, hipoksia tentu berbahaya bagi tubuh.
Hipoksia ini merupakan rendahnya tingkat oksigen di jaringan tubuh dalam kondisi tersebut darah ini tidak mampu membawa cukup oksigen ke setiap jaringan untuk memenuhi kebutuhan tubuh dimana tanpa oksigen tentu organ penting seperti otak dan hati bisa mengalami kerusakan hanya dalam hitungan menit.
Meskipun gejalan yang timbul tentu berbeda beda tapi pada umumnya tanda yang ditimbulkan saat tubuh kekurangan oksigen adalah perubahan pada kulit yang makin terlihat pucat, kemerahan hingga kebiruan.
6 Sebab Kekurangan Oksigen Pada Tubuh
Ada banyak kondisi yang bisa menyebabkan seseorang mengalami hipoksia tentunya berikut ini adalah beberapa kondisi yang dapat menyebabkan kekurangan oksigen.
- Asma
Serangan asma yang parah tentu bisa menyebabkan hipoksia pada orang dewasa dan anak anak dimana hal ini terjadi karena selama serangan terjadi saluran udara akan menyempit sehingga udara sulit masuk ke organ paru tentunya ini merupakan dampak dari kekurangan oksigen pada tubuh.
- Trauma
Hipoksia juga bisa terjadi akibat kerusakan paru paru karena trauma dimana sebab pasca terjadinya trauma organ paru tidak dapat menjalankan tugas sesuai dengan fungsinya tentunya bisa terjadi akibat kerusakan pada paru paru akibat trauma.
- Gangguan Pernapasan
Berbagai jenis gangguan pernapasan seperti penyakit paru, emfisema, bronkitis, pneumonia dan edema paru dapat menghambat penyaluran oksigen di dalam tubuh hingga membuat kalian kekurangan oksigen.
- Mengkonsumsi Obat Penahan Rasa Sakit
Hati hati obat penahan rasa sakit dengan dosis kuat dan obat obatan lainnya dapat menahan kerja sistem pernapasan dimana mengkonsumsi obat penahan rasa sakit dapat menyebabkan sistem pernapasan terganggu.
- Gangguan Pada Jantung
Masalah jantung ternyata bisa memicu dalam mengalami kekurangan oksigen dimana selain itu pada penderita anemia sel darah merah yang berfungsi membawa oksigen jumlahnya berkurang maka menyebabkan tubuh kekurangan oksigen.
- Keracunan
Keracunan sianida atau bahan kimia lain yang digunakan untuk membuat plastik dan produk lain juga berbahaya dan dapat memicu kalian mengalami kekurangan oksigen.
Nah, itu adalah beberapa sebab yang menyebabkan oksigen berkurang pada tubuh, tentu kalian perlu mengontrol diri agar tidak kekurangan oksigen karena fatal akibatnya jika tubuh kekurangan oksigen dan kalian harus tetap memperhatikan beberapa sebab tersebut agar terhindar dari 6 Sebab Kekurangan Oksigen Pada Tubuh